Skip to main content

Privacy Policy

Kami di birojasapaspor.com (selanjutnya disebut "Biro Jasa Paspor") sangat memegah teguh kerahasiaan data Anda. Biro Jasa Paspor tidak akan pernah menjual, menukarkan, membagikan atau dengan cara lainnya memberikan informasi pribadi Anda ke orang lain, perusahaan, atau badan usaha lain.

Kebijakan Privasi

privacy policy

Kebijakan ini berlaku untuk semua informasi yang Anda berikan melalui berbagai metode komunikasi dengan kami. Karenanya, informasi pribadi Anda bersifat rahasia.

Data Pengguna

Saat Anda masuk ke Biro Jasa Paspor dan bermaksud menggunakan jasa kami, Anda telah bergabung sebagai pelanggan atau pengguna. Kami hanya mengumpulkan dan menyimpan data termasuk namun tidak terbatas pada nama dan alamat surel Anda.

Cookies

Cookies adalah rangkaian informasi yang tersimpan di peramban Anda. Cookies ini membantu kami untuk mempelajari perilaku pengguna ketika mengunjungi laman atau postingan tertentu. 

Kami hanya menggunakan cookies untuk menelusuri laman/postingan mana yang Anda kunjungi untuk tujuan meningkatkan pengalaman Anda di Biro Jasa Paspor

Kami sangat menghargai kerahasian Anda, dan karenanya tidak ada satu informasi pribadi Anda yang tersimpan di cookie yang akan kami berkan kepada pihak ketiga manapun, kecuali tentu jika harus kami lakukan berdasarkan ketentuan hukum yang berlaku, termasuk kepada pihak-pihak pengiklan yang juga memegang teguh ketentuan kerahasiaan data pengguna ini.

Singkatnya, keamanan dan kerahasiaan Anda sangat kami jaga, dan kami tidak akan dengan sengaja menghancurkan kepercayaan yang sudah Anda berikan kepada kami.

Lihat juga

About

Body

Amanah Legal Express siap melayani jasa pengurusan paspor baru, revisi data paspor, penggantian paspor rusak, hilang, habis halaman atau masa berlakunya secara profesional dengan harga terjangkau.